Amin Widjaja
RPK FM – Universitas Kristen Indonesia menggelar webinar “Perlindungan Hukum Nasabah Bank Pada Penyelesaian Kredit Macet Melalui Cessie”, yang membahas seputar hak dan kewajiban nasabah dan aspek-aspek hukum yang terlibat, serta studi kasus nyata dalam implementasi cessie. Webinar yang dilaksanakan secara daring pada Rabu (10/1/2024) ini menghadirkan narasumber Dr Diana Napitupulu, S.H., M.H., MKn., MSc […]
-
Pages