piala dunia
Page: 2
Kroasia sukses melaju ke babak perempat final Piala Dunia 2018 usai menyingkirkan Denmark melalui drama adu penalti 3-2, usai bermain imbang 1-1 dalam 90 menit waktu normal plus 30 menit babak tambahan. Dalam partai babak 16 besar yang digelar di Nizhny Novgorod Stadium, Senin (2/7) dini hari WIB, Denmark sempat unggul lebih dulu lewat gol […]
Kutukan juara bertahan Piala Dunia, terus berlangsung. Kali ini, juara dunia 2014, Jerman kandas oleh Meksiko 0-1 di stadion Luzhniki, Minggu (17/6) malam. Meski bermain menyerang melalui barisan penyerang terbaiknya, Ozil – Mueller – Draxler, Tim Panser justru kerepotan oleh serangan balik cepat nan mematikan dari tim sombrero. Satu-satunya gol penentu kemenangan Meksiko dicetak oleh […]
Timnas Serbia sukses memetik kemenangan perdana di Piala Dunia 2018. Menghadapi wakil Oceania Kosta Rika, Serbia mampu menang dengan skor 1-0. Gol kemenangan Serbia dicetak oleh Aleksandar Kolarov yang membuat gol indah melalui tendangan bebas cantik menit 56 yang tak mampu dikawal Keylor Navas. Sementara itu kejutan kembali terjadi setelah Swiss mampu menahan imbang, calon […]
Kejutan terjadi di Grup D, saat tim unggulan Argentina berhasil ditahan oleh Islandia 1-1. Tampil mendominasi sejak awal pertandingan, Tim Tango direpotkan oleh kompaknya pertahanan Islandia. Gol pembuka hadir melalui kaki Sergio Aguero menit ke-19. Seusai gol ini tim arahan Jorge Sampaoli terus menekan. Namun petaka terjadi di menit 23, setelah sepakan Gylfi Sigurdsson yang […]
Prancis berhasil meraih kemenangan penting di laga pertama Grup C Piala Dunia 2018 Rusia dengan mengalahkan Australia 2-1. Gol-gol kemenangan Prancis lahir dari bantuan teknologi sepak bola, VAR (Video Assistant Referee) dan goal line technology, melalui kaki Antoine Griezmann (penalti, menit 58) dan Paul Pogba (menit 80). Sementara itu gol dari Tim Kanguru, lahir lewat penalti […]