disabilitas

Dalam rangka memperingati Hari Disabilitas Internasional yang jatuh pada bulan Desember 2022, Universitas Kristen Indonesia menyelenggarakan seminar dengan tema “Penyandang Disabilitas: Akses Pendidikan Tinggi dan Peluang Karier”, secara hybrid pada tanggal 16 Desember 2022, Ruang Seminar, UKI Cawang. Akademisi Universitas Kristen Indonesia (UKI) yang juga merupakan Ketua ALIGN Project di Indonesia, Dr.rer.pol. Ied Veda Sitepu, […]

Perhimpunan Profesi Hukum Kristiani Indonesia (PPHKI) di bawah kepemimpinan Fredrik J Pinakunary SH, SE tak kuasa menyembunyikan sukacitanya saat menyampaikan bahwa kliennya, Viriyanto, yang divonis hukuman mati, mendapatkan grasi dari melalui Surat Keputusan Presiden (Keppres) Presiden Joko Widodo, menjadi hukuman seumur hidup. “Puji Tuhan, beberapa hari lalu kami menerima kabar baik dari rekan PPHKI di […]

Hari Disabilitas Internasional (HDI) yang jatuh dan diperingati hari ini, Kamis (3/12/2020) dinilai berhasil membangkitkan semangat kolaboratif berbagai sektor dalam mendorong produktivitas penyandang disabilitas agar membangun kembali kualitas kehidupan yang lebih baik, inklusif, dapat diakses dan berkelanjutan pascapandemi COVID-19. Hal ini dikatakan Menteri Sosial (Mensos) RI Juliari P Batubara dalam kegiatan acara puncak HDI 2020 […]

Penyandang difabel dan disabilitas kini bisa sedikit bernafas lega, karena pemerintah sudah mulai membuat beberapa program untuk meningkatkan hak penyandang difabel dan disabilitas di tengah tengah masyarakat. Sebelumnya masyarakat harus tau bahwa ada perbedaan antara difabel dan disabilitas. Istilah difabel berasal dari kata different ability atau kemampuan yang berbeda. Sedangkan disabilitas berasal dari serapan kata […]

Puluhan penyandang disabilitas mendapat kesempatan bekerja dengan mengikuti Tes Wawancara dalam Bursa Kerja di Panti Sosial Bina Netra Rungu Wicara Cahaya Bathin milik Dinas Sosial DKI Jakarta di Cawang, Jakarta Timur.


RPK FM

Education & Infotainment Station

Current track
TITLE
ARTIST

Positive SSL