Radio Pelita Kasih
Page: 11
Jakarta, RPK FM – Pemerintah memutuskan untuk kembali memperpanjang pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) wilayah Jawa-Bali dan luar Jawa-Bali hingga 3 Oktober 2022. Berdasarkan indikator transmisi komunitas yang digunakan untuk melakukan asesmen pemerintah daerah dalam pelaksanaan PPKM, selama periode PPKM empat pekan ke depan, seluruh wilayah di Indonesia masuk kategori PPKM level 1. Ketentuan itu […]
Jakarta, RPK FM – Pameran Warisan 2022 kembali hadir bagi para pecinta wastra Indonesia dan karya adiluhung bangsa. Pameran yang lekat dengan tradisi dan kebudayaan Indonesia ini diselenggarakan pada 24 – 28 Agustus 2022 di Jakarta Convention Center. Pameran yang diselenggarakan oleh PT. Mediatama Binakreasi ini akhirnya diadakan secara offline setelah dua tahun ditunda dampak […]
Jakarta, RPK FM – Pemerintah Indonesia kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah Jawa-Bali dalam upaya menekan laju penularan virus corona (Covid-19). PPKM akan berlaku pada 16-29 Agustus mendatang. Berdasarkan Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 40 Tahun 2022 tentang PPKM pada Kondisi Covid-19 di Wilayah Jawa dan Bali PPKM, seluruh kabupaten/kota di […]
Jakarta, RPK FM – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menaikkan tarif ojek online (ojol) roda dua di Indonesia. Kenaikkan tarif ojek online ini beragam berdasarkan sistem zonasi. Kenaikan tarif ini tertuang dalam Keputusan Menteri (KM) Perhubungan Nomor KP 564 Tahun 2022 Tentang Pedoman Perhitungan Biaya Jasa Penggunaan Sepeda Motor yang Digunakan untuk Kepentingan Masyarakat yang Dilakukan dengan […]
Jakarta, RPK FM – Universitas Kristen Indonesia (UKI) lakukan sejumlah terobosan yang dengan memakai instrumen kolaborasi atau kerjasama dengan seluruh pihak, yang utamanya menuju pada akreditasi unggul yang telah diraih tahun ini, menjadi akreditasi dengan level internasional. Hal ini dikatakan Rektor UKI, Dr. Dhaniswara K. Harjono, S.H., M.H., MBA, yang mengatakan kolaborasi atau kerjasama yang […]